Anda bisa memilih hp Samsung RAM 3GB, Samsung RAM 4GB, RAM 8GB hingga RAM 12GB. Tapi semua tergantung pada kebutuhan dan bujet yang Anda miliki. Jika hanya untuk chating atau aktif di media sosial bisa membeli hp Samsung terbaru 1 jutaan.
Tapi jika ingin mempunyai hp Samsung terbaru untuk gaming setidaknya siapkan bujet di atas 3 jutaan. Sedangkan bagi para profesional atau yang memiliki bujet besar tentu bisa membeli hp flagship di lini Note series atau S series.
Harga Hp Samsung Mulai Turun
Berdasarkan pengamatan kami di beberapa pusat penjualan hp, di Oktober 2019 ini beberapa hp Samsung terbaru tersebut mulai mengalami penurunan. Penurunan harganya pun cukup bervariasi, bahkan ada yang turun hingga 1 juta.
Hal ini imbas dari banyaknya hp terbaru yang dirilis Samsung dalam waktu yang berdekatan. Namun yang pasti penurunan harga beberapa hp Samsung ini memberi keuntungan pada konsumen.
Lalu kenapa harus membeli hp Samsung terbaru? Apa kelebihannya? Ada beberapa faktor yang bisa menjadi alasan, yaitu :
- hp Samsung punya nilai gengsi yang tinggi bagi penggunanya
- tipe hp Samsung bervariasi dan memiliki banyak varian
- hp Samsung memiliki kualitas layar yang baik (menggunakan layar AMOLED)
- hp Samsung memiliki nilai jual yang tinggi
Untuk lebih jelasnya, berikut daftar hp Samsung terbaru 2019 yang sudah rilis di Indoesia dan bisa Anda beli.
Hp Samsung Terbaru Rp1 Jutaan
Berikut daftar hp Samsung terbaru dengan harga Rp1 jutaan, lengkap bersama harga dan spesifikasinya :
Berikut daftar hp Samsung terbaru dengan harga Rp1 jutaan, lengkap bersama harga dan spesifikasinya :
1. Samsung Galaxy A10s
Spesifikasi Samsung Galaxy A10s telah mengalami peningkatan dibanding generasi sebelumnya, seperti dual kamera dengan resolusi lebih baik, menambah teknologi fingerprint scanner dan baterai besar berkapasitas 4.000 mAh.
Samsung telah meningkatkan fitur imaging di Galaxy A10s dengan memasang sensor 13MP + 2MP. Lengkap dengan kamera depan yang juga bisa memanfaatkan fitur Live Focus. Kemampuan baterai di Samsung Galaxy A10s menawarkan daya tahan lama dengan kapasitas 4.000 mAh.
Samsung Galaxy A10s sendiri mengusung layar Infinity Display-V dengan ukuran 6.2 inci beresolusi HD+. Untuk performanya ditenagai prosesor Mediatek Helio P22 yang akan di sokong RAM 2GB dan ROM 32GB. Jika tertarik, harga Samsung Galaxy A10s dibanderol Rp1.899.000.
Spesifikasi Samsung Galaxy A10s telah mengalami peningkatan dibanding generasi sebelumnya, seperti dual kamera dengan resolusi lebih baik, menambah teknologi fingerprint scanner dan baterai besar berkapasitas 4.000 mAh.
Samsung telah meningkatkan fitur imaging di Galaxy A10s dengan memasang sensor 13MP + 2MP. Lengkap dengan kamera depan yang juga bisa memanfaatkan fitur Live Focus. Kemampuan baterai di Samsung Galaxy A10s menawarkan daya tahan lama dengan kapasitas 4.000 mAh.
Samsung Galaxy A10s sendiri mengusung layar Infinity Display-V dengan ukuran 6.2 inci beresolusi HD+. Untuk performanya ditenagai prosesor Mediatek Helio P22 yang akan di sokong RAM 2GB dan ROM 32GB. Jika tertarik, harga Samsung Galaxy A10s dibanderol Rp1.899.000.
Samsung Galaxy A10s
Kriteria Spesifikasi
OS Version 9.0 (Pie)
Ukuran Layar 6.2 inch
Screen Resolution 1520 x 720 Pixel
Chipset Mediatek MT6762 Helio P22 (12 nm)
Jumlah Core Octa Core
Kecepatan CPU 2 GHz
GPU PowerVR GE8320
RAM 2 GB
Memori Internal 32 GB
Resolusi Kamera 13 MP
Resolusi Kamera Belakang 2 2 MP
Resolusi Kamera Depan 1 8 MP
USB microUSB
Kapasitas Baterai 4000 mAh
Kriteria | Spesifikasi |
---|---|
OS Version | 9.0 (Pie) |
Ukuran Layar | 6.2 inch |
Screen Resolution | 1520 x 720 Pixel |
Chipset | Mediatek MT6762 Helio P22 (12 nm) |
Jumlah Core | Octa Core |
Kecepatan CPU | 2 GHz |
GPU | PowerVR GE8320 |
RAM | 2 GB |
Memori Internal | 32 GB |
Resolusi Kamera | 13 MP |
Resolusi Kamera Belakang 2 | 2 MP |
Resolusi Kamera Depan 1 | 8 MP |
USB | microUSB |
Kapasitas Baterai | 4000 mAh |
2. Samsung Galaxy A10
Spesifikasi Samsung Galaxy A10 bisa di bilang yang paling rendah. Beda dari tiga suadaranya, hp ini memiliki tampilan layar Infinity-V dengan jenis PLS bukan Super AMOLED. Ukurannya pun lebih kecil yaitu 6,2 inci dengan resolusi HD+. Hp ini juga hanya memasang satu kamera utama beresolusi 13MP yang memiliki aperture f/1.9. Sedangkan kamera depan 5MP plus aperture f/2.0.
Performanya mengandalkan pada prosesor Exynos 7884 dan memori RAM 2GB serta ROM 32GB. Sayangnya tidak ada fingerprint scanner maupun USB Type C. Untuk baterainya berkapasitas 3.400mAh. Harga Samsung Galaxy A10 saat rilis dibanderol Rp1,5 jutaan.
Spesifikasi Samsung Galaxy A10 bisa di bilang yang paling rendah. Beda dari tiga suadaranya, hp ini memiliki tampilan layar Infinity-V dengan jenis PLS bukan Super AMOLED. Ukurannya pun lebih kecil yaitu 6,2 inci dengan resolusi HD+. Hp ini juga hanya memasang satu kamera utama beresolusi 13MP yang memiliki aperture f/1.9. Sedangkan kamera depan 5MP plus aperture f/2.0.
Performanya mengandalkan pada prosesor Exynos 7884 dan memori RAM 2GB serta ROM 32GB. Sayangnya tidak ada fingerprint scanner maupun USB Type C. Untuk baterainya berkapasitas 3.400mAh. Harga Samsung Galaxy A10 saat rilis dibanderol Rp1,5 jutaan.
Samsung Galaxy A10
3. Samsung Galaxy M10
Spesifikasi Samsung Galaxy M10 juga mengunggulkan pada baterai yang tahan lama. Di jual murah, harga Samsung Galaxy M10 dibanderol Rp1.699.000. Samsung Galaxy M10 hadir dengan layar Infinity-V, resolusi HD+ berukuran 6,2 inci serta telah mendapatkan sertifikasi Widevine L1 untuk streaming konten HD.
Dual kamera di bagian belakang memiliki konfigurasi 13MP + 5MP. Untuk komposisinya yaitu sensor 13MP sudah dibekali aperture f/1.9 serta sensor 5MP berjenis Ultra Wide Angle dengan aperture f/2.2. Sedangkan untuk kamera depan terpasang sensor beresolusi 5MP dengan aperture f/2.0.
Performa Samsung Galaxy M10 sendiri ditenagai prosesor Octa-Core Exynos 7870. Chipset ini akan di sokong memori RAM 2GB dan memori internal 16GB. Pengguna juga masih bisa memperbesar kapasitasnya melalui slot memori eksternal hingga 512GB. Di jual murah, harga Samsung Galaxy M10 saat rilis dibanderol Rp1,4 jutaan.
Spesifikasi Samsung Galaxy M10 juga mengunggulkan pada baterai yang tahan lama. Di jual murah, harga Samsung Galaxy M10 dibanderol Rp1.699.000. Samsung Galaxy M10 hadir dengan layar Infinity-V, resolusi HD+ berukuran 6,2 inci serta telah mendapatkan sertifikasi Widevine L1 untuk streaming konten HD.
Dual kamera di bagian belakang memiliki konfigurasi 13MP + 5MP. Untuk komposisinya yaitu sensor 13MP sudah dibekali aperture f/1.9 serta sensor 5MP berjenis Ultra Wide Angle dengan aperture f/2.2. Sedangkan untuk kamera depan terpasang sensor beresolusi 5MP dengan aperture f/2.0.
Performa Samsung Galaxy M10 sendiri ditenagai prosesor Octa-Core Exynos 7870. Chipset ini akan di sokong memori RAM 2GB dan memori internal 16GB. Pengguna juga masih bisa memperbesar kapasitasnya melalui slot memori eksternal hingga 512GB. Di jual murah, harga Samsung Galaxy M10 saat rilis dibanderol Rp1,4 jutaan.
Samsung Galaxy M10 RAM 2GB ROM 16GB
Kriteria Spesifikasi
OS Version 8.1
Ukuran Layar 6.22 inch
Screen Resolution 1520 x 720 Pixel
Chipset Exynos 7870 Octa
Jumlah Core Octa Core
Kecepatan CPU 1.6 GHz
GPU Mali-T830 MP1
RAM 2 GB
Memori Internal 16 GB
Resolusi Kamera 13 MP
Resolusi Kamera Belakang 2 5 MP
Resolusi Kamera Depan 1 5 MP
USB microUSB
Kapasitas Baterai 3400 mAh
Kriteria | Spesifikasi |
---|---|
OS Version | 8.1 |
Ukuran Layar | 6.22 inch |
Screen Resolution | 1520 x 720 Pixel |
Chipset | Exynos 7870 Octa |
Jumlah Core | Octa Core |
Kecepatan CPU | 1.6 GHz |
GPU | Mali-T830 MP1 |
RAM | 2 GB |
Memori Internal | 16 GB |
Resolusi Kamera | 13 MP |
Resolusi Kamera Belakang 2 | 5 MP |
Resolusi Kamera Depan 1 | 5 MP |
USB | microUSB |
Kapasitas Baterai | 3400 mAh |
Hp Samsung Terbaru Rp2 - 5 Jutaan
Berikut daftar hp Samsung terbaru dengan harga Rp2 - Rp5 jutaan, lengkap bersama harga dan spesifikasinya :
Berikut daftar hp Samsung terbaru dengan harga Rp2 - Rp5 jutaan, lengkap bersama harga dan spesifikasinya :
1. Samsung Galaxy A20
Samsung Galaxy A20 hadir dengan layar Infinity-V berukuran 6,4 inci yang memiliki resolusi HD+. Layar di Galaxy A20 juga sudah berjenis Super AMOLED yang menawarkan tampilan memikat. Dari sisi kamera, hp ini turut dibekali dual kamera belakang dengan konfigurasi 13MP (aperture f/1.9) + 5MP (Ultra Wide dan aperture f/2.2. Sedangkan untuk kamera depannya memiliki resolusi 8MP lengkap bersama aperture f/2.0.
Samsung Galaxy A20 diotaki chipset Exynos 7884B berkecepatan 1.6GHz dengan memori RAM 3GB dan ROM 32GB. Untuk fitur lainnya ada fingerprint scanner, Face recognition, fast charging 15Watt, USB Type-C dan baterai 4000mAh. Harga Samsung Galaxy A20 di Oktober 2019 ini berkisar Rp2 jutaan.
Samsung Galaxy A20 hadir dengan layar Infinity-V berukuran 6,4 inci yang memiliki resolusi HD+. Layar di Galaxy A20 juga sudah berjenis Super AMOLED yang menawarkan tampilan memikat. Dari sisi kamera, hp ini turut dibekali dual kamera belakang dengan konfigurasi 13MP (aperture f/1.9) + 5MP (Ultra Wide dan aperture f/2.2. Sedangkan untuk kamera depannya memiliki resolusi 8MP lengkap bersama aperture f/2.0.
Samsung Galaxy A20 diotaki chipset Exynos 7884B berkecepatan 1.6GHz dengan memori RAM 3GB dan ROM 32GB. Untuk fitur lainnya ada fingerprint scanner, Face recognition, fast charging 15Watt, USB Type-C dan baterai 4000mAh. Harga Samsung Galaxy A20 di Oktober 2019 ini berkisar Rp2 jutaan.
Samsung Galaxy A20
Kriteria Spesifikasi
OS Version 9.0
Ukuran Layar 6.4 inch
Screen Resolution 1560 x 720 Pixel
Chipset Exynos 7884 Octa
Jumlah Core Octa Core
Kecepatan CPU 1.6 GHz
GPU -
RAM 3 GB
Memori Internal 32 GB
Resolusi Kamera 13 MP
Resolusi Kamera Belakang 2 5 MP
Resolusi Kamera Depan 1 8 MP
USB microUSB
Kapasitas Baterai 4000 mAh
Kriteria | Spesifikasi |
---|---|
OS Version | 9.0 |
Ukuran Layar | 6.4 inch |
Screen Resolution | 1560 x 720 Pixel |
Chipset | Exynos 7884 Octa |
Jumlah Core | Octa Core |
Kecepatan CPU | 1.6 GHz |
GPU | - |
RAM | 3 GB |
Memori Internal | 32 GB |
Resolusi Kamera | 13 MP |
Resolusi Kamera Belakang 2 | 5 MP |
Resolusi Kamera Depan 1 | 8 MP |
USB | microUSB |
Kapasitas Baterai | 4000 mAh |
2. Samsung Galaxy A20s
Samsung Galaxy A20s juga meningkatkan kemampuan fotografi dengan mengusung tiga kamera belakang. Tiga kamera ini terdiri dari resolusi 13MP (wide, aperture f/1.8, PDAF) + 8MP (ultrawide, aperture f/2.2) + 5MP (depth sensor). Layar Samsung Galaxy A20s seluas 6,5 inci beresolusi HD+ 720x1560 pixel dengan aspek rasio 19.5:9.
Galaxy A20s ditenagai prosesor Snapdragon 450 yang akan ditemani RAM 3GB dan ROM 32GB serta RAM 4GB dan ROM 64GB. Harga Samsung Galaxy A20s dengan RAM 3GB dan ROM 32GB dibanderol Rp2.499.000, lalu versi RAM 4GB dan ROM 64GB dipasarkan Rp2.799.000.
Nama Ukuran Layar Chipset OS Version RAM Memori Internal GPU Resolusi Kamera Resolusi Kamera Belakang 2 Resolusi Kamera Depan 1 USB Kapasitas Baterai
Samsung Galaxy A20S RAM 3GB ROM 32GB 6.5 inch Qualcomm SDM450 Snapdragon 450 9.0 3 GB 32 GB Adreno 506 13 MP 8 MP 8 MP Type-C -
Samsung Galaxy A20S RAM 4GB ROM 64GB 6.5 inch Qualcomm SDM450 Snapdragon 450 9.0 4 GB 64 GB Adreno 506 13 MP 8 MP 8 MP Type-C -
Tabel dapat digeser kiri atau kanan
Samsung Galaxy A20s juga meningkatkan kemampuan fotografi dengan mengusung tiga kamera belakang. Tiga kamera ini terdiri dari resolusi 13MP (wide, aperture f/1.8, PDAF) + 8MP (ultrawide, aperture f/2.2) + 5MP (depth sensor). Layar Samsung Galaxy A20s seluas 6,5 inci beresolusi HD+ 720x1560 pixel dengan aspek rasio 19.5:9.
Galaxy A20s ditenagai prosesor Snapdragon 450 yang akan ditemani RAM 3GB dan ROM 32GB serta RAM 4GB dan ROM 64GB. Harga Samsung Galaxy A20s dengan RAM 3GB dan ROM 32GB dibanderol Rp2.499.000, lalu versi RAM 4GB dan ROM 64GB dipasarkan Rp2.799.000.
Nama | Ukuran Layar | Chipset | OS Version | RAM | Memori Internal | GPU | Resolusi Kamera | Resolusi Kamera Belakang 2 | Resolusi Kamera Depan 1 | USB | Kapasitas Baterai |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Samsung Galaxy A20S RAM 3GB ROM 32GB | 6.5 inch | Qualcomm SDM450 Snapdragon 450 | 9.0 | 3 GB | 32 GB | Adreno 506 | 13 MP | 8 MP | 8 MP | Type-C | - |
Samsung Galaxy A20S RAM 4GB ROM 64GB | 6.5 inch | Qualcomm SDM450 Snapdragon 450 | 9.0 | 4 GB | 64 GB | Adreno 506 | 13 MP | 8 MP | 8 MP | Type-C | - |
3. Samsung Galaxy A30
Samsung Galaxy A30 juga menggunakan desain layar Infinity-U berukuran 6,4 inci, resolusi FUllHD+ 1080 x 2340 pixel berjenis Super AMOLED. Bedanya hp ini masih menggunakan fitur sensor sidik jari konvensional yang diletakkan di bagian belakang.
Begitu pula dari sisi kamera, dimana Samsung Galaxy A30 hanya dibekali dual kamera belakang dengan komposisi 16MP + 5MP dengan konfigurasi sensor 16MP (AF dan aperture f/1.7)dan sensor 5MP (ultra wide dan aperture f.2.2).
Hp Samsung terbaru ini diotaki prosesor Exynos 7904 berkecepatan 1,8Ghz yang akan di sokong RAM 4GB dan ROM 64GB. Tersedia pula port USB Type C dan baterai berkapasitas besar 4.000 mAh yang di dukung dengan 15Watt Fast Charging. Harga Samsung Galaxy A30 saat ini dijual Rp2,7 jutaan.
Samsung Galaxy A30 juga menggunakan desain layar Infinity-U berukuran 6,4 inci, resolusi FUllHD+ 1080 x 2340 pixel berjenis Super AMOLED. Bedanya hp ini masih menggunakan fitur sensor sidik jari konvensional yang diletakkan di bagian belakang.
Begitu pula dari sisi kamera, dimana Samsung Galaxy A30 hanya dibekali dual kamera belakang dengan komposisi 16MP + 5MP dengan konfigurasi sensor 16MP (AF dan aperture f/1.7)dan sensor 5MP (ultra wide dan aperture f.2.2).
Hp Samsung terbaru ini diotaki prosesor Exynos 7904 berkecepatan 1,8Ghz yang akan di sokong RAM 4GB dan ROM 64GB. Tersedia pula port USB Type C dan baterai berkapasitas besar 4.000 mAh yang di dukung dengan 15Watt Fast Charging. Harga Samsung Galaxy A30 saat ini dijual Rp2,7 jutaan.
Samsung Galaxy A30
Kriteria Spesifikasi
OS Version 9.0
Ukuran Layar 6.4 inch
Screen Resolution 1080 x 2340 Pixel
Chipset Exynos 7904 Octa (14 nm)
Jumlah Core Octa Core
Kecepatan CPU 1.8 GHz
GPU Mali-G71 MP2
RAM 4 GB
Memori Internal 64 GB
Resolusi Kamera 16 MP
Resolusi Kamera Belakang 2 5 MP
Resolusi Kamera Depan 1 16 MP
USB Type-C
Kapasitas Baterai 4000 mAh
Kriteria | Spesifikasi |
---|---|
OS Version | 9.0 |
Ukuran Layar | 6.4 inch |
Screen Resolution | 1080 x 2340 Pixel |
Chipset | Exynos 7904 Octa (14 nm) |
Jumlah Core | Octa Core |
Kecepatan CPU | 1.8 GHz |
GPU | Mali-G71 MP2 |
RAM | 4 GB |
Memori Internal | 64 GB |
Resolusi Kamera | 16 MP |
Resolusi Kamera Belakang 2 | 5 MP |
Resolusi Kamera Depan 1 | 16 MP |
USB | Type-C |
Kapasitas Baterai | 4000 mAh |
4. Samsung Galaxy A30s
Samsung Galaxy A30s mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Sudah menggunakan tiga kamera belakang dengan konfigurasi 25MP (Sony IMX576 dengan aperture f/1.7 dan PDAF) + 8MP (ultrawide f/2.2 + 2MP (depth sensor). Kamera depannya beresolusi 16MP dengan aperture f/2.0.
Ditenagai prosesor Exynos 7904 yang di dukung game booster untuk meningkatkan performa ketika bermain game. Yang sangat penting Samsung Galaxy A30s sudah mendukung fitur NFC. Harga Samsung Galaxy A30s dibanderol Rp3.299.000 dengan varian RAM 4GB dan ROM 64GB.
Samsung Galaxy A30s mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Sudah menggunakan tiga kamera belakang dengan konfigurasi 25MP (Sony IMX576 dengan aperture f/1.7 dan PDAF) + 8MP (ultrawide f/2.2 + 2MP (depth sensor). Kamera depannya beresolusi 16MP dengan aperture f/2.0.
Ditenagai prosesor Exynos 7904 yang di dukung game booster untuk meningkatkan performa ketika bermain game. Yang sangat penting Samsung Galaxy A30s sudah mendukung fitur NFC. Harga Samsung Galaxy A30s dibanderol Rp3.299.000 dengan varian RAM 4GB dan ROM 64GB.
Samsung Galaxy A30s RAM 4GB ROM 64GB
Kriteria Spesifikasi
OS Version 9.0 (Pie)
Ukuran Layar 6.2 inch
Screen Resolution 1560 x 720 Pixel
Chipset Exynos 7885 (14 nm)
Jumlah Core Octa Core
Kecepatan CPU 1.8 GHz
GPU Mali-G71
RAM 4 GB
Memori Internal 64 GB
Resolusi Kamera 25 MP
Resolusi Kamera Belakang 2 8 MP
Resolusi Kamera Depan 1 16 MP
USB microUSB
Kapasitas Baterai 4000 mAh
Kriteria | Spesifikasi |
---|---|
OS Version | 9.0 (Pie) |
Ukuran Layar | 6.2 inch |
Screen Resolution | 1560 x 720 Pixel |
Chipset | Exynos 7885 (14 nm) |
Jumlah Core | Octa Core |
Kecepatan CPU | 1.8 GHz |
GPU | Mali-G71 |
RAM | 4 GB |
Memori Internal | 64 GB |
Resolusi Kamera | 25 MP |
Resolusi Kamera Belakang 2 | 8 MP |
Resolusi Kamera Depan 1 | 16 MP |
USB | microUSB |
Kapasitas Baterai | 4000 mAh |
5. Samsung Galaxy M20
Samsung Galaxy M20 di Indonesia hadir dengan kapasitas RAM 3GB dan ROM 32GB. Dimana harga Samsung Galaxy M20 saat rilis di banderol Rp2.799.000. Spesifikasi Samsung Galaxy M20 sendiri mengunggullkan baterai yang tahan lama, prosesor berkinerja prima, tampilan Infinity-V terbaik di kelasnya dan dilengkapi fitur canggih seperti dual kamera dengan Ultra-Wide lens.
Memiliki layar Infinity-V dengan resolusi FHD dan ukuran 6,3 inci. Hp ini juga memiliki sertifikasi Widevine L1 untuk streaming konten HD. Baterainya dibekali kapasitas 5000mAh lengkap bersama fitur fast charging type-C.
Performa Samsung Galaxy M20 ditenagai prosesor Exynos 7904 terbaru dengan kecepatan jaringan yang sangat baik, multitasking yang lancar dan konsumsi daya yang rendah. Untuk sektor fotografi dibekali dual kamera 13MP (aperture f/1.9) + 5MP (ultra-wide). Harga hp Samsung baterai ini dipasarkan Rp2,1 jutaan.
Samsung Galaxy M20 di Indonesia hadir dengan kapasitas RAM 3GB dan ROM 32GB. Dimana harga Samsung Galaxy M20 saat rilis di banderol Rp2.799.000. Spesifikasi Samsung Galaxy M20 sendiri mengunggullkan baterai yang tahan lama, prosesor berkinerja prima, tampilan Infinity-V terbaik di kelasnya dan dilengkapi fitur canggih seperti dual kamera dengan Ultra-Wide lens.
Memiliki layar Infinity-V dengan resolusi FHD dan ukuran 6,3 inci. Hp ini juga memiliki sertifikasi Widevine L1 untuk streaming konten HD. Baterainya dibekali kapasitas 5000mAh lengkap bersama fitur fast charging type-C.
Performa Samsung Galaxy M20 ditenagai prosesor Exynos 7904 terbaru dengan kecepatan jaringan yang sangat baik, multitasking yang lancar dan konsumsi daya yang rendah. Untuk sektor fotografi dibekali dual kamera 13MP (aperture f/1.9) + 5MP (ultra-wide). Harga hp Samsung baterai ini dipasarkan Rp2,1 jutaan.
Samsung Galaxy M20 RAM 3GB ROM 32GB
Kriteria Spesifikasi
OS Version 8.1
Ukuran Layar 6.3 inch
Screen Resolution 2340 x 1080 Pixel
Chipset Exynos 7904 Octa
Jumlah Core Octa Core
Kecepatan CPU 1.8 GHz
GPU Mali-G71 MP2
RAM 3 GB
Memori Internal 32 GB
Resolusi Kamera 13 MP
Resolusi Kamera Belakang 2 5 MP
Resolusi Kamera Depan 1 8 MP
USB microUSB, Type-C
Kapasitas Baterai 5000 mAh
Kriteria | Spesifikasi |
---|---|
OS Version | 8.1 |
Ukuran Layar | 6.3 inch |
Screen Resolution | 2340 x 1080 Pixel |
Chipset | Exynos 7904 Octa |
Jumlah Core | Octa Core |
Kecepatan CPU | 1.8 GHz |
GPU | Mali-G71 MP2 |
RAM | 3 GB |
Memori Internal | 32 GB |
Resolusi Kamera | 13 MP |
Resolusi Kamera Belakang 2 | 5 MP |
Resolusi Kamera Depan 1 | 8 MP |
USB | microUSB, Type-C |
Kapasitas Baterai | 5000 mAh |
6. Samsung Galaxy M30
Samsung Galaxy M30 menawarkan tiga kelebihan yaitu layar lebih lebar, dilengkapi 3 kamera dan baterai besar 5.000 mAh,. Samsung Galaxy M30 kini dilengkapi layar terbaru Infinity-U beresolusi FHD+ dalam ukuran 6,4 inci dan menggunakan tipe Super AMOLED.
Lalu memakai tiga kamera belakang yang hadir dengan konfigurasi sensor 13MP + 5MP + 5MP. Sedangkan kamera depannya sudah beresolusi 16MP. Untuk kinerjanya, Galaxy M30 ditenagai prosesor Exynos 7904 yang di sokong RAM 4GB dan ROM 64GB serta RAM 6GB dan ROM 128GB.
Yang menarik, Samsung telah menanam baterai kapasitas besar hingga 5000mAh di seri terbaru ini. Baterai ini diklaim dapat bertahan hingga 31 jam waktu bicara. Termasuk dukungan teknologi fast charging 15 watt agar baterai terisi dengan cepat. Harga Samsung Galaxy M30 dibanderol Rp3.399.000.
Samsung Galaxy M30 menawarkan tiga kelebihan yaitu layar lebih lebar, dilengkapi 3 kamera dan baterai besar 5.000 mAh,. Samsung Galaxy M30 kini dilengkapi layar terbaru Infinity-U beresolusi FHD+ dalam ukuran 6,4 inci dan menggunakan tipe Super AMOLED.
Lalu memakai tiga kamera belakang yang hadir dengan konfigurasi sensor 13MP + 5MP + 5MP. Sedangkan kamera depannya sudah beresolusi 16MP. Untuk kinerjanya, Galaxy M30 ditenagai prosesor Exynos 7904 yang di sokong RAM 4GB dan ROM 64GB serta RAM 6GB dan ROM 128GB.
Yang menarik, Samsung telah menanam baterai kapasitas besar hingga 5000mAh di seri terbaru ini. Baterai ini diklaim dapat bertahan hingga 31 jam waktu bicara. Termasuk dukungan teknologi fast charging 15 watt agar baterai terisi dengan cepat. Harga Samsung Galaxy M30 dibanderol Rp3.399.000.
Samsung Galaxy M30 64GB
Kriteria Spesifikasi
OS Version Android 8.1 (Oreo)
Ukuran Layar 6.4 inch
Screen Resolution 2340 x 1080 Pixel
Chipset Exynos 7904 (14 nm)
Jumlah Core Octa Core
Kecepatan CPU 1.8 GHz
GPU Mali-G71 MP2
RAM 4 GB
Memori Internal 64 GB
Resolusi Kamera 13 MP
Resolusi Kamera Belakang 2 5 MP
Resolusi Kamera Depan 1 16 MP
USB Type-C, Lightning 2.0
Kapasitas Baterai 5000 mAh
Kriteria | Spesifikasi |
---|---|
OS Version | Android 8.1 (Oreo) |
Ukuran Layar | 6.4 inch |
Screen Resolution | 2340 x 1080 Pixel |
Chipset | Exynos 7904 (14 nm) |
Jumlah Core | Octa Core |
Kecepatan CPU | 1.8 GHz |
GPU | Mali-G71 MP2 |
RAM | 4 GB |
Memori Internal | 64 GB |
Resolusi Kamera | 13 MP |
Resolusi Kamera Belakang 2 | 5 MP |
Resolusi Kamera Depan 1 | 16 MP |
USB | Type-C, Lightning 2.0 |
Kapasitas Baterai | 5000 mAh |
7. Samsung Galaxy A50
Samsung Galaxy A50 dilengkapi dengan desain layar Infinity-U berukuran 6,4 inci. Layar ini sudah memiliki resolusi FUllHD+ 1080 x 2340 pixel berjenis Super AMOLED. Hp ini juga sudah disematkan fitur on screen fingerprint atau pembukaan kunci sidik jari di layar.
Yang menarik, di bagian belakang Galaxy A50 sudah terpasang tiga kamera utama dengan komposisi 25MP + 8MP + 5MP. Ketiga kamera ini memiliki konfigurasi sensor 25MP (AF dan aperture f/1.7), sensor 8MP (ultra wide dan aperture f/2.2), dan sensor 5MP (depth dan aperture f/2.2).
Untuk performa Samsung Galaxy A50 ditenagai prosesor Exynos 6910 yang memiliki kecepatan 2,3Ghz. Hp ini juga memiliki opsi RAM 4GB dan ROM 64GB serta RAM 6GB dan ROM 128GB. Baterai berkapasitas besar 4.000 mAh yang di dukung dengan 15Watt Fast Charging. Untuk harga Samsung Galaxy A50 RAM 4GB dan ROM 64GB di Oktober 2019 dijual Rp3,2 jutaan, sedangkan dalam versi RAM 6GB dan ROM 128GB saat ini bisa dibeli seharga Rp3.8 jutaan.
Nama Ukuran Layar Chipset OS Version RAM Memori Internal GPU Resolusi Kamera Resolusi Kamera Belakang 2 Resolusi Kamera Depan 1 USB Kapasitas Baterai
Samsung Galaxy A50 RAM 4GB ROM 64GB 6.4 inch Exynos 9610 Octa 9.0 4 GB 64 GB Mali-G72 MP3 25 MP 8 MP 25 MP microUSB, Type-C 4000 mAh
Samsung Galaxy A50 RAM 6GB ROM 128GB 6.4 inch Exynos 9610 Octa (10nm) 9.0 6 GB 128 GB Mali-G72 MP3 25 MP 8 MP 25 MP Type-C 4000 mAh
Tabel dapat digeser kiri atau kanan
Samsung Galaxy A50 dilengkapi dengan desain layar Infinity-U berukuran 6,4 inci. Layar ini sudah memiliki resolusi FUllHD+ 1080 x 2340 pixel berjenis Super AMOLED. Hp ini juga sudah disematkan fitur on screen fingerprint atau pembukaan kunci sidik jari di layar.
Yang menarik, di bagian belakang Galaxy A50 sudah terpasang tiga kamera utama dengan komposisi 25MP + 8MP + 5MP. Ketiga kamera ini memiliki konfigurasi sensor 25MP (AF dan aperture f/1.7), sensor 8MP (ultra wide dan aperture f/2.2), dan sensor 5MP (depth dan aperture f/2.2).
Untuk performa Samsung Galaxy A50 ditenagai prosesor Exynos 6910 yang memiliki kecepatan 2,3Ghz. Hp ini juga memiliki opsi RAM 4GB dan ROM 64GB serta RAM 6GB dan ROM 128GB. Baterai berkapasitas besar 4.000 mAh yang di dukung dengan 15Watt Fast Charging. Untuk harga Samsung Galaxy A50 RAM 4GB dan ROM 64GB di Oktober 2019 dijual Rp3,2 jutaan, sedangkan dalam versi RAM 6GB dan ROM 128GB saat ini bisa dibeli seharga Rp3.8 jutaan.
Nama | Ukuran Layar | Chipset | OS Version | RAM | Memori Internal | GPU | Resolusi Kamera | Resolusi Kamera Belakang 2 | Resolusi Kamera Depan 1 | USB | Kapasitas Baterai |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Samsung Galaxy A50 RAM 4GB ROM 64GB | 6.4 inch | Exynos 9610 Octa | 9.0 | 4 GB | 64 GB | Mali-G72 MP3 | 25 MP | 8 MP | 25 MP | microUSB, Type-C | 4000 mAh |
Samsung Galaxy A50 RAM 6GB ROM 128GB | 6.4 inch | Exynos 9610 Octa (10nm) | 9.0 | 6 GB | 128 GB | Mali-G72 MP3 | 25 MP | 8 MP | 25 MP | Type-C | 4000 mAh |
8. Samsung Galaxy A50s
Samsung Galaxy A50s telah mengalami peningkatan kamera. Tetap dibekali dengan tiga kamera belakang, namun resolusinya sudah naik dengan konfigurasi 48MP + 8MP + 5MP. Begitu pula di bagian depan yang kini terpasang kamera 32MP.
Peningkatan yang cukup signifikan adalah penambahan fitur Super Steady pada Galaxy A50s. Ini merupakan fitur premium yang ada di kelas flagship Samsung dan kini juga dihadirkan di Galaxy A50s. Tidak hanya itu, hp Samsung terbaru di 2019 ini juga sudah menambahkan fitur NFC untuk kemudahan pembayaran. Perubahan juga ada pada performa yang kini menggunakan chipset Exynos 9611 terbaru.
Harga Samsung Galaxy A50s dibanderol Rp4.099.000 dengan RAM 4GB serta Rp4.899.000 untuk versi RAM 6GB dan sudah dilakukan pre-order dari tanggal 9 – 15 September 2019. Pada masa pre-order terdapat promo menarik seperti cashback Rp100.000 untuk Galaxy A50s dengan RAM 4GB dan cashback Rp300.000 untuk Galaxy A50s dengan RAM 6GB.
Nama Harga di Pasaran Ukuran Layar Chipset OS Version RAM Memori Internal GPU Resolusi Kamera Resolusi Kamera Belakang 2 Resolusi Kamera Depan 1 USB Kapasitas Baterai
Samsung Galaxy A50s RAM 4GB ROM 64GB Rp 3.695.000 6.4 inch Exynos 9610 (10nm) 9.0 (Pie) 4 GB 64 GB Mali-G72 MP3 48 MP 8 MP 32 MP microUSB, Type-C, USB OTG 4000 mAh
Samsung Galaxy A50s RAM 6GB ROM 128GB Rp 4.475.000 6.4 inch Exynos 9610 (10nm) 9.0 (Pie) 6 GB 128 GB Mali-G72 MP3 48 MP 8 MP 32 MP microUSB, Type-C, USB OTG 4000 mAh
Tabel dapat digeser kiri atau kanan
Samsung Galaxy A50s telah mengalami peningkatan kamera. Tetap dibekali dengan tiga kamera belakang, namun resolusinya sudah naik dengan konfigurasi 48MP + 8MP + 5MP. Begitu pula di bagian depan yang kini terpasang kamera 32MP.
Peningkatan yang cukup signifikan adalah penambahan fitur Super Steady pada Galaxy A50s. Ini merupakan fitur premium yang ada di kelas flagship Samsung dan kini juga dihadirkan di Galaxy A50s. Tidak hanya itu, hp Samsung terbaru di 2019 ini juga sudah menambahkan fitur NFC untuk kemudahan pembayaran. Perubahan juga ada pada performa yang kini menggunakan chipset Exynos 9611 terbaru.
Harga Samsung Galaxy A50s dibanderol Rp4.099.000 dengan RAM 4GB serta Rp4.899.000 untuk versi RAM 6GB dan sudah dilakukan pre-order dari tanggal 9 – 15 September 2019. Pada masa pre-order terdapat promo menarik seperti cashback Rp100.000 untuk Galaxy A50s dengan RAM 4GB dan cashback Rp300.000 untuk Galaxy A50s dengan RAM 6GB.
Nama | Harga di Pasaran | Ukuran Layar | Chipset | OS Version | RAM | Memori Internal | GPU | Resolusi Kamera | Resolusi Kamera Belakang 2 | Resolusi Kamera Depan 1 | USB | Kapasitas Baterai |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Samsung Galaxy A50s RAM 4GB ROM 64GB | Rp 3.695.000 | 6.4 inch | Exynos 9610 (10nm) | 9.0 (Pie) | 4 GB | 64 GB | Mali-G72 MP3 | 48 MP | 8 MP | 32 MP | microUSB, Type-C, USB OTG | 4000 mAh |
Samsung Galaxy A50s RAM 6GB ROM 128GB | Rp 4.475.000 | 6.4 inch | Exynos 9610 (10nm) | 9.0 (Pie) | 6 GB | 128 GB | Mali-G72 MP3 | 48 MP | 8 MP | 32 MP | microUSB, Type-C, USB OTG | 4000 mAh |
9. Samsung Galaxy A70
Spesifikasi Samsung Galaxy A70 terbilang cukup gahar. Menghadirkan layar Super Amoled berukuran 6,7 inci beresolusi FullHD+ yang akan memanjakan mata. Kekuatan utama dari hp Samsung terbaru ini ada pada keberadaan tiga kamera belakang yang terdiri dari sensor 32MP + 8MP + 5MP. Konfigurasinya yaitu sensor 32MP sebagai kamera utama dengan aperture f/1.7.
Lalu sensor 8MP berjenis ultra wide 123 derajat dengan bukaan f/2.2. Sedangkan sensor 5MP untuk mengambil kedalaman gambar (depth) yang bisa menghasilkan foto bokeh dengan aperture f/2.2.
Untuk fitur lainnya ada baterai 4.500 mAH dengan kemampuan Super-Fast Charging 25W untuk mendukung aktivitas live lebih lama, on screen fingerprint, hingga desain layar kekinian Infinity-U. Harga Samsung Galaxy A70 saat rilis dibanderol Rp5.799.000 dengan memori RAM 6GB dan ROM 128GB, namun kini sudah mulai turun di kisaran Rp5,6 jutaan.
Spesifikasi Samsung Galaxy A70 terbilang cukup gahar. Menghadirkan layar Super Amoled berukuran 6,7 inci beresolusi FullHD+ yang akan memanjakan mata. Kekuatan utama dari hp Samsung terbaru ini ada pada keberadaan tiga kamera belakang yang terdiri dari sensor 32MP + 8MP + 5MP. Konfigurasinya yaitu sensor 32MP sebagai kamera utama dengan aperture f/1.7.
Lalu sensor 8MP berjenis ultra wide 123 derajat dengan bukaan f/2.2. Sedangkan sensor 5MP untuk mengambil kedalaman gambar (depth) yang bisa menghasilkan foto bokeh dengan aperture f/2.2.
Untuk fitur lainnya ada baterai 4.500 mAH dengan kemampuan Super-Fast Charging 25W untuk mendukung aktivitas live lebih lama, on screen fingerprint, hingga desain layar kekinian Infinity-U. Harga Samsung Galaxy A70 saat rilis dibanderol Rp5.799.000 dengan memori RAM 6GB dan ROM 128GB, namun kini sudah mulai turun di kisaran Rp5,6 jutaan.
Samsung Galaxy A70 RAM 8GB
Kriteria Spesifikasi
OS Version 9.0
Ukuran Layar 6.7 inch
Screen Resolution 2400 x 1800 Pixel
Chipset Qualcomm Snapdragon 675
Jumlah Core Dual Core
Kecepatan CPU 1.7 GHz
GPU Adreno 615
RAM 8 GB
Memori Internal 128 GB
Resolusi Kamera 32 MP
Resolusi Kamera Belakang 2 8 MP
Resolusi Kamera Depan 1 32 MP
USB Type-C
Kapasitas Baterai 4500 mAh
Kriteria | Spesifikasi |
---|---|
OS Version | 9.0 |
Ukuran Layar | 6.7 inch |
Screen Resolution | 2400 x 1800 Pixel |
Chipset | Qualcomm Snapdragon 675 |
Jumlah Core | Dual Core |
Kecepatan CPU | 1.7 GHz |
GPU | Adreno 615 |
RAM | 8 GB |
Memori Internal | 128 GB |
Resolusi Kamera | 32 MP |
Resolusi Kamera Belakang 2 | 8 MP |
Resolusi Kamera Depan 1 | 32 MP |
USB | Type-C |
Kapasitas Baterai | 4500 mAh |
Hp Samsung Terbaru di Atas Rp6 Juta
Berikut daftar hp Samsung terbaru dengan harga lebih dari Rp5 juta, lengkap bersama harga dan spesifikasinya :
Berikut daftar hp Samsung terbaru dengan harga lebih dari Rp5 juta, lengkap bersama harga dan spesifikasinya :
1. Samsung Galaxy A80
Samsung telah memberikan sentuhan lain pada Galaxy A80 dengan konsep kamera pop up plus bisa berputar 180 derajat. Samsung sendiri memasang tiga kamera di Galaxy A80 dengan konfigurasi 48MP + 8MP + 3D (ToF) Camera. Menariknya, Samsung turut mengintegrasikan fitur Super Steady pada video. Fitur Super Steady ini juga menjadi andalan di hp flagship Samsung terbaru seperti Galaxy S10 series.
Spesifikasi Samsung Galaxy A80 lain seperti layar FHD+ Super AMOLED 6,7 inci tanpa notch untuk tampilan lebih luas. Lalu teknologi audio Dolby Atmos yang bisa mengeluarkan audio 360 derajat. Samsung Galaxy A80 sendiri ditenagai prosesor Snapdragon 730 terbaru yang di sokong RAM 8GB plus memori internal 128GB.
Dari segi sumber daya, Samsung Galaxy A80 ditenagai baterai berkapasitas 3.700 mAh dan dilengkapi Super-Fast Charging 25W. Saat ini harga Samsung Galaxy A80 termurah di toko offline dijual dikisaran Rp7,6 jutaan.
Samsung telah memberikan sentuhan lain pada Galaxy A80 dengan konsep kamera pop up plus bisa berputar 180 derajat. Samsung sendiri memasang tiga kamera di Galaxy A80 dengan konfigurasi 48MP + 8MP + 3D (ToF) Camera. Menariknya, Samsung turut mengintegrasikan fitur Super Steady pada video. Fitur Super Steady ini juga menjadi andalan di hp flagship Samsung terbaru seperti Galaxy S10 series.
Spesifikasi Samsung Galaxy A80 lain seperti layar FHD+ Super AMOLED 6,7 inci tanpa notch untuk tampilan lebih luas. Lalu teknologi audio Dolby Atmos yang bisa mengeluarkan audio 360 derajat. Samsung Galaxy A80 sendiri ditenagai prosesor Snapdragon 730 terbaru yang di sokong RAM 8GB plus memori internal 128GB.
Dari segi sumber daya, Samsung Galaxy A80 ditenagai baterai berkapasitas 3.700 mAh dan dilengkapi Super-Fast Charging 25W. Saat ini harga Samsung Galaxy A80 termurah di toko offline dijual dikisaran Rp7,6 jutaan.
Samsung Galaxy A80
2. Samsung Galaxy S10
Samsung Galaxy S10 merupakan versi standar dari lini Galaxy S10 series. hp ini memiliki dukungan layar curved Infinity O HDR10 dengan teknologi Dynamic AMOLED, layarnya sendiri memiliki ukuran 6,1 inch dengan resolusi sebesar 3040 x 1440 piksel.
Spesifikasi Samsung Galaxy S10 model standar hadir dengan dukungan triple kamera belakang yang terdiri dari sensor 12 MP dual pixel + 16 MP ultrawide + 12 MP telephoto. Beralih ke bagian depan, tersedia kamera 10 MP Dual Pixel PDAF yang identik dengan versi Samsung Galaxy S10e. Untuk harga Samsung Galaxy S10 versi RAM 8GB dan ROM 128GB di Oktober 2019 dibanderol Rp10,9 jutaan.
Samsung Galaxy S10 merupakan versi standar dari lini Galaxy S10 series. hp ini memiliki dukungan layar curved Infinity O HDR10 dengan teknologi Dynamic AMOLED, layarnya sendiri memiliki ukuran 6,1 inch dengan resolusi sebesar 3040 x 1440 piksel.
Spesifikasi Samsung Galaxy S10 model standar hadir dengan dukungan triple kamera belakang yang terdiri dari sensor 12 MP dual pixel + 16 MP ultrawide + 12 MP telephoto. Beralih ke bagian depan, tersedia kamera 10 MP Dual Pixel PDAF yang identik dengan versi Samsung Galaxy S10e. Untuk harga Samsung Galaxy S10 versi RAM 8GB dan ROM 128GB di Oktober 2019 dibanderol Rp10,9 jutaan.
Samsung Galaxy S10
Kriteria Spesifikasi
OS Version 9.0
Ukuran Layar 6.1 inch
Screen Resolution 1440 x 3040 Pixel
Chipset Exynos 9820 Octa (8 nm)
Jumlah Core -
Kecepatan CPU 2.7 GHz
GPU Mali-G76 MP12
RAM 8 GB
Memori Internal 128 GB
Resolusi Kamera 12 MP
Resolusi Kamera Belakang 2 12 MP
Resolusi Kamera Depan 1 10 MP
USB Type-C
Kapasitas Baterai 3400 mAh
Kriteria | Spesifikasi |
---|---|
OS Version | 9.0 |
Ukuran Layar | 6.1 inch |
Screen Resolution | 1440 x 3040 Pixel |
Chipset | Exynos 9820 Octa (8 nm) |
Jumlah Core | - |
Kecepatan CPU | 2.7 GHz |
GPU | Mali-G76 MP12 |
RAM | 8 GB |
Memori Internal | 128 GB |
Resolusi Kamera | 12 MP |
Resolusi Kamera Belakang 2 | 12 MP |
Resolusi Kamera Depan 1 | 10 MP |
USB | Type-C |
Kapasitas Baterai | 3400 mAh |
3. Samsung Galaxy S10+
Spesifikasi Samsung Galaxy S10+ menjadi yang tertinggi di banding dua saudaranya. Seri ini memiliki dukungan panel curved Infinity O HDR10 berukuran 6.4 inch beresolusi 3040 x 1440 piksel dengan dua buah lubang yang terdiri dari dua kamera depan 10MP + 8MP. Samsung Galaxy S10+ juga menyertakan konfigurasi tiga kamera 12MP dual pixel + 16MP ultrawide + 12MP telephoto.
Hp Samsung terbaru ini juga dilengkapi chipset Exynos 9820 Octa (8 nm) dengan GPU Mali-G76 MP12. Yang menarik, Samsung Galaxy S10+ menawarkan dukungan RAM 12GB dengan storage mencapai 1TB. Tersedia pula opsi RAM 8GB dengan dua variasi storage berkapasitas 128GB dan 512GB. Sama seperti dua model sebelumnya, Samsung Galaxy S10+ juga didukung dengan sertifikasi IP68.
Bicara sektor daya, hp ini juga mengemas dukungan baterai besar berkapasitas 4.100 mAh. Harga Samsung Galaxy S10+ bervariasi tergantung dari kapasitas RAM dan memori internalnya.
Nama Ukuran Layar Chipset OS Version RAM Memori Internal GPU Resolusi Kamera Resolusi Kamera Belakang 2 Resolusi Kamera Depan 1 USB Kapasitas Baterai
Samsung Galaxy S10+ 128GB 6.4 inch Exynos 9820 Octa (8 nm) 9.0 8 GB 128 GB Mali-G76 MP12 12 MP 1216 MP 10 MP Type-C 4100 mAh
Samsung Galaxy S10+ 512GB 6.4 inch Exynos 9820 Octa (8 nm) 9.0 8 GB 512 GB Mali-G76 MP12 12 MP 1216 MP 10 MP Type-C 4100 mAh
Samsung Galaxy S10+ 1TB 6.4 inch Qualcomm SDM855 Snapdragon 855 9.0 12 GB - Adreno 640 12 MP 16 MP 10 MP Type-C 4100 mAh
Tabel dapat digeser kiri atau kanan
Spesifikasi Samsung Galaxy S10+ menjadi yang tertinggi di banding dua saudaranya. Seri ini memiliki dukungan panel curved Infinity O HDR10 berukuran 6.4 inch beresolusi 3040 x 1440 piksel dengan dua buah lubang yang terdiri dari dua kamera depan 10MP + 8MP. Samsung Galaxy S10+ juga menyertakan konfigurasi tiga kamera 12MP dual pixel + 16MP ultrawide + 12MP telephoto.
Hp Samsung terbaru ini juga dilengkapi chipset Exynos 9820 Octa (8 nm) dengan GPU Mali-G76 MP12. Yang menarik, Samsung Galaxy S10+ menawarkan dukungan RAM 12GB dengan storage mencapai 1TB. Tersedia pula opsi RAM 8GB dengan dua variasi storage berkapasitas 128GB dan 512GB. Sama seperti dua model sebelumnya, Samsung Galaxy S10+ juga didukung dengan sertifikasi IP68.
Bicara sektor daya, hp ini juga mengemas dukungan baterai besar berkapasitas 4.100 mAh. Harga Samsung Galaxy S10+ bervariasi tergantung dari kapasitas RAM dan memori internalnya.
Nama | Ukuran Layar | Chipset | OS Version | RAM | Memori Internal | GPU | Resolusi Kamera | Resolusi Kamera Belakang 2 | Resolusi Kamera Depan 1 | USB | Kapasitas Baterai |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Samsung Galaxy S10+ 128GB | 6.4 inch | Exynos 9820 Octa (8 nm) | 9.0 | 8 GB | 128 GB | Mali-G76 MP12 | 12 MP | 1216 MP | 10 MP | Type-C | 4100 mAh |
Samsung Galaxy S10+ 512GB | 6.4 inch | Exynos 9820 Octa (8 nm) | 9.0 | 8 GB | 512 GB | Mali-G76 MP12 | 12 MP | 1216 MP | 10 MP | Type-C | 4100 mAh |
Samsung Galaxy S10+ 1TB | 6.4 inch | Qualcomm SDM855 Snapdragon 855 | 9.0 | 12 GB | - | Adreno 640 | 12 MP | 16 MP | 10 MP | Type-C | 4100 mAh |
4. Samsung Galaxy S10e
Spesifikasi Samsung Galaxy S10e paling rendah melalui penggunaan layar bernama Infinity O dengan lubang yang berisikan sebuah kamera pada sisi kanan atasnya. Yang menarik, terdapat inovasi layar yang dinamakan Dynamic AMOLED seluas 5.8 inch beresolusi 1080 x 2280 piksel dengan rasio 19:9 yang telah mendapatkan sertifikasi HDR10 dan terintegrasi dengan speaker Dolby Atmos.
Hp flagship ini juga sudah didukung sertifikasi IP68 sehingga membuatnya tahan air dan debu. Sementara di sektor kamera, tersedia konfigurasi dual kamera belakang 12MP dual pixel + 16MP ultrawide yang dipadukan kamera depan 10 MP Dual Pixel PDAF.
Khusus untuk pasar Indonesia, Samsung Galaxy S10e menggunakan chipset Exynos 9820 Octa (8 nm) yang didukung GPU Mali-G76 MP12. Sementara itu, tersedia dua varian RAM dan memori internal yakni 6GB RAM dengan storage 128GB dan 8GB RAM dengan storage 256GB. Harga Samsung Galaxy S10e saat ini dipasarkan Rp9,7 jutaan.
Spesifikasi Samsung Galaxy S10e paling rendah melalui penggunaan layar bernama Infinity O dengan lubang yang berisikan sebuah kamera pada sisi kanan atasnya. Yang menarik, terdapat inovasi layar yang dinamakan Dynamic AMOLED seluas 5.8 inch beresolusi 1080 x 2280 piksel dengan rasio 19:9 yang telah mendapatkan sertifikasi HDR10 dan terintegrasi dengan speaker Dolby Atmos.
Hp flagship ini juga sudah didukung sertifikasi IP68 sehingga membuatnya tahan air dan debu. Sementara di sektor kamera, tersedia konfigurasi dual kamera belakang 12MP dual pixel + 16MP ultrawide yang dipadukan kamera depan 10 MP Dual Pixel PDAF.
Khusus untuk pasar Indonesia, Samsung Galaxy S10e menggunakan chipset Exynos 9820 Octa (8 nm) yang didukung GPU Mali-G76 MP12. Sementara itu, tersedia dua varian RAM dan memori internal yakni 6GB RAM dengan storage 128GB dan 8GB RAM dengan storage 256GB. Harga Samsung Galaxy S10e saat ini dipasarkan Rp9,7 jutaan.
Samsung Galaxy S10e
Kriteria Spesifikasi
OS Version 9.0
Ukuran Layar 5.8 inch
Screen Resolution 1080 x 2280 Pixel
Chipset Exynos 9820 Octa (8 nm)
Jumlah Core Octa Core
Kecepatan CPU 2.7 GHz
GPU Mali-G76 MP12
RAM 6 GB
Memori Internal 128 GB
Resolusi Kamera 12 MP
Resolusi Kamera Belakang 2 16 MP
Resolusi Kamera Depan 1 10 MP
USB Type-C
Kapasitas Baterai 3100 mAh
Kriteria | Spesifikasi |
---|---|
OS Version | 9.0 |
Ukuran Layar | 5.8 inch |
Screen Resolution | 1080 x 2280 Pixel |
Chipset | Exynos 9820 Octa (8 nm) |
Jumlah Core | Octa Core |
Kecepatan CPU | 2.7 GHz |
GPU | Mali-G76 MP12 |
RAM | 6 GB |
Memori Internal | 128 GB |
Resolusi Kamera | 12 MP |
Resolusi Kamera Belakang 2 | 16 MP |
Resolusi Kamera Depan 1 | 10 MP |
USB | Type-C |
Kapasitas Baterai | 3100 mAh |
5. Samsung Galaxy Note 10
Samsung Galaxy Note 10 hadir dengan dimensi 71.8 x 151.0 x 7.9mm dan bobot 168g serta ukuran layar 6,3-inch FHD+ 2280x1080 (401ppi). Hp ini juga dibekali tiga kamera dengan resolusi 16MP (Ultra Wide F2.2) + 12MP (Wide-angle, 2PD AF F1.5 / F2.4 OIS) + 12MP (Telephoto, F2.1 OIS).
Ditenagai prosesor Exynos 9825, Galaxy Note 10 akan di sokong memori RAM 8GB dengan ROM 256GB. Samsung Galaxy Note 10 sendiri memiliki sumber daya dari baterai berkapasitas 3,500mAh yang di dukung teknologi fast charging. Harga Samsung Galaxy Note 10 dipasarkan Rp13.999.000.
Samsung Galaxy Note 10 hadir dengan dimensi 71.8 x 151.0 x 7.9mm dan bobot 168g serta ukuran layar 6,3-inch FHD+ 2280x1080 (401ppi). Hp ini juga dibekali tiga kamera dengan resolusi 16MP (Ultra Wide F2.2) + 12MP (Wide-angle, 2PD AF F1.5 / F2.4 OIS) + 12MP (Telephoto, F2.1 OIS).
Ditenagai prosesor Exynos 9825, Galaxy Note 10 akan di sokong memori RAM 8GB dengan ROM 256GB. Samsung Galaxy Note 10 sendiri memiliki sumber daya dari baterai berkapasitas 3,500mAh yang di dukung teknologi fast charging. Harga Samsung Galaxy Note 10 dipasarkan Rp13.999.000.
Samsung Galaxy Note 10 RAM 12G
Kriteria Spesifikasi
OS Version 9.0 (Pie)
Ukuran Layar 6.3 inch
Screen Resolution 2280 x 1080 Pixel
Chipset Exynos 9825 (7 nm)
Jumlah Core Octa Core
Kecepatan CPU 2.73 GHz
GPU Mali-G76 MP12
RAM 12 GB
Memori Internal 256 GB
Resolusi Kamera 16 MP
Resolusi Kamera Belakang 2 12 MP
Resolusi Kamera Depan 1 10 MP
USB Type-C
Kapasitas Baterai 3500 mAh
Kriteria | Spesifikasi |
---|---|
OS Version | 9.0 (Pie) |
Ukuran Layar | 6.3 inch |
Screen Resolution | 2280 x 1080 Pixel |
Chipset | Exynos 9825 (7 nm) |
Jumlah Core | Octa Core |
Kecepatan CPU | 2.73 GHz |
GPU | Mali-G76 MP12 |
RAM | 12 GB |
Memori Internal | 256 GB |
Resolusi Kamera | 16 MP |
Resolusi Kamera Belakang 2 | 12 MP |
Resolusi Kamera Depan 1 | 10 MP |
USB | Type-C |
Kapasitas Baterai | 3500 mAh |
6. Samsung Galaxy Note 10+
Samsung Galaxy Note 10+ memiliki dimensi 77.2 x 162.3 x 7.9mm dan bobot 196g dengan layar berukuran 6,8-inch Quad HD+ 3040x1440 (498ppi). Beda dari saudaranya, Samsung Galaxy Note 10+ sudah dibekali empat kamera dengan resolusi 16MP (Ultra Wide, F2.2) + 12MP (Wide-angle, 2PD AF F1.5 / F2.4 OIS) + 12MP (Telephoto, F2.1 OIS) + Depth Vision Camera (VGA).
Sama diotaki prosesor Exynos 9825, hp flagship anyar ini memiliki dua opsi memori yaitu RAM 12GB dan ROM 256GB serta RAM 12GB dan ROM 512GB. Hp ini juga di dukung slot kartu MicroSD yang dapat diisi hingga 1TB. Samsung Galaxy Note 10+ sendiri ditenagai baterai lebih besar yaitu 4,300mAh lengkap bersama fast charging 45W. Harga Samsung Galaxy Note 10+ dibanderol Rp16.499.000 versi RAM 12GB dan ROM 256GB.
Nama Harga di Pasaran Ukuran Layar Chipset OS Version RAM Memori Internal GPU Resolusi Kamera Resolusi Kamera Belakang 2 Resolusi Kamera Depan 1 USB Kapasitas Baterai
Samsung Galaxy Note 10+ 256GB Rp 11.999.000 6.8 inch Exynos 9825 (7 nm) 9.0 (Pie) 8 GB 256 GB Mali-G76 MP12 16 MP 12 MP 10 MP Type-C 4300 mAh
Samsung Galaxy Note 10+ 512GB Rp 15.199.000 6.8 inch Exynos 9825 (7 nm) 9.0 (Pie) 12 GB 512 GB Mali-G76 MP12 16 MP 12 MP 10 MP Type-C 4300 mAh
Tabel dapat digeser kiri atau kanan
Itulah daftar hp Samsung terbaru 2019 yang sudah hadir di Indonesia. Harga hp Samsung di atas pun sangat bervariasi, sehingga bisa disesuaikan dengan kebutuhan dan bujet yang Anda miliki.
Samsung Galaxy Note 10+ memiliki dimensi 77.2 x 162.3 x 7.9mm dan bobot 196g dengan layar berukuran 6,8-inch Quad HD+ 3040x1440 (498ppi). Beda dari saudaranya, Samsung Galaxy Note 10+ sudah dibekali empat kamera dengan resolusi 16MP (Ultra Wide, F2.2) + 12MP (Wide-angle, 2PD AF F1.5 / F2.4 OIS) + 12MP (Telephoto, F2.1 OIS) + Depth Vision Camera (VGA).
Sama diotaki prosesor Exynos 9825, hp flagship anyar ini memiliki dua opsi memori yaitu RAM 12GB dan ROM 256GB serta RAM 12GB dan ROM 512GB. Hp ini juga di dukung slot kartu MicroSD yang dapat diisi hingga 1TB. Samsung Galaxy Note 10+ sendiri ditenagai baterai lebih besar yaitu 4,300mAh lengkap bersama fast charging 45W. Harga Samsung Galaxy Note 10+ dibanderol Rp16.499.000 versi RAM 12GB dan ROM 256GB.
Nama | Harga di Pasaran | Ukuran Layar | Chipset | OS Version | RAM | Memori Internal | GPU | Resolusi Kamera | Resolusi Kamera Belakang 2 | Resolusi Kamera Depan 1 | USB | Kapasitas Baterai |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Samsung Galaxy Note 10+ 256GB | Rp 11.999.000 | 6.8 inch | Exynos 9825 (7 nm) | 9.0 (Pie) | 8 GB | 256 GB | Mali-G76 MP12 | 16 MP | 12 MP | 10 MP | Type-C | 4300 mAh |
Samsung Galaxy Note 10+ 512GB | Rp 15.199.000 | 6.8 inch | Exynos 9825 (7 nm) | 9.0 (Pie) | 12 GB | 512 GB | Mali-G76 MP12 | 16 MP | 12 MP | 10 MP | Type-C | 4300 mAh |
Itulah daftar hp Samsung terbaru 2019 yang sudah hadir di Indonesia. Harga hp Samsung di atas pun sangat bervariasi, sehingga bisa disesuaikan dengan kebutuhan dan bujet yang Anda miliki.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar